You are currently viewing Donasi Pembangunan INIS Cibinong

Donasi Pembangunan INIS Cibinong

0.08% Raised
Rp 100.000 donated of Rp 120.000.000 goal
1 Donors

Jadikan pahala anda terus mengalir, walau badan telah dimakan tanah.

🏢 Kami mengajak anda untuk turut berpartisipasi dalam Pembangunan Imam Nawawi School Cibinong.

Perkiraan dana yang dibutuhkan :
Rp 279.236.000 (Dua ratus tujuh puluh sembilan juta dua ratus tiga puluh enam ribu rupiah)

Saudaraku, bahwasannya harta Anda yang di wakafkan adalah salah satu harta yang akan menemani Anda hingga di akhirat.

Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda:

إِذَا مَاتَ الإِنْسَانُ انْقَطَعَ عَمَلُهُ إِلا مِنْ ثَلاثٍ : صَدَقَةٌ جَارِيَةٌ ، وَعِلْمٌ يُنْتَفَعُ بِهِ ، وَوَلَدٌ صَالِحٌ يَدْعُو لَهُ (رواه مسلم، رقم 3084)

Kalau seseorang telah meninggal dunia, maka amalannya akan terputus kecuali tiga hal, shadaqah jariyah, ilmu yang bermanfaat dan anak soleh yang mendoakannya.
(HR. Muslim, 3084)

🌾 Masih sangat terbuka luas kesempatan bagi kaum muslimin untuk berpartisipasi dalam ladang kebaikan ini.

 

Beberapa Update Foto Pembangunan sampai November 2021

Tinggalkan Balasan